Friday, 6 September 2013

Cara pasang search box by google pada blogger

Cara pasang search box by google pada blogger - Setelah kemarin saya menjelaskan tentang SEO Onpage Sekarang ganti pembahasan mengenai Widget Blogger yakni Cara pasang search box by google pada blogger. Search box memang perlu ditambahkan di blog untuk memberikan sarana pada pengunjung saat mencari artikel lain yang pengunjung inginkan. Dengan begitu pengunjung merasa puas dengan blog sobat jika semua yang dicari didapatkan pada blog sobat dan pastinya akan menjadi pengunjung tetap blog sobat. untuk itu silahkan sobat pasang search box di blog sobat.

Searcbox banyak macamnya, pemilihan search box tergantung pada bentuk template blog sobat. namun pada dasarnya fungsinya sama berikut kode yang dapat anda pasang menurut jenis search boxnya :

Search box sederhana : 
contoh : 
 
kode HTML-nya : 
<div class="searchform">
<form method="get" id="searchform" action="/search">
<table width="100%">
<tr>
<td><input type="text" style="width:98%;padding:2px;" value="Search this blog..." onfocus="if (this.value == &quot;Search this blog...&quot;) {this.value = &quot;&quot;}" onblur="if (this.value == &quot;&quot;) {this.value = &quot;Search this blog...&quot;;}" name="q" id="sbox" class="sbox" /></td>
<td width="75px"><input type="button" value="Search" id="sbutton" class="sbutton" alt="" /></td>
</tr>
</table>
</form>
</div> <a href="http://sangasiji.blogspot.com/" target="_blank"><span style="font-family: Times,&quot;Times New Roman&quot;,serif;"><span style="font-size: xx-small;"><span style="color: #f3f3f3;">Widget by : Blog SEO</span></span></span></a>
Search box by google :

contoh


Kode HTML-nya :
<!-- Pengunaan kode ini mengasumsikan persetujuan dengan Persyaratan Layanan Google Penelusuran Khusus. -->
<!-- Persyaratan layanan tersedia di http://www.google.com/cse/docs/tos.html -->
<form name="cse" id="searchbox_demo" action="http://www.google.com/cse">
  <input type="hidden" name="cref" value="" />
  <input type="hidden" name="ie" value="utf-8" />
  <input type="hidden" name="hl" value="" />
  <input name="q" type="text" size="40" />
  <input type="submit" name="sa" value="Telusuri" />
</form>
<script type="text/javascript" src="http://www.google.com/cse/tools/onthefly?form=searchbox_demo&lang="></script> <a href="http://sangasiji.blogspot.com/" target="_blank"><span style="font-family: Times,&quot;Times New Roman&quot;,serif;"><span style="font-size: xx-small;"><span style="color: #f3f3f3;">Widget by : Blog SEO</span></span></span></a>
Cara pasangnya seperti cara pasang widget pada umumnya.
Demikian penjelasan saya tentang Cara pasang search box pada blogger, simple bukan caranya? sekarang anda tinggal pilih sesuai dengan keinginan sobat.

No comments:

Post a Comment